BEKASI, TrijayaNews.id - Kementerian Sosial merespon cepat kejadian gempa di Nusa Tenggara Timur (NTT) dengan magnitudo 7,4 yang mengguncang Barat Laut Larantuka-NTT, hari ini Selasa (14/12).
Segera setelah kejadian gempa, Menteri Sosial Tri Rismaharini mengecek gudang bantuan Kemensos di Bekasi.Tampak...
SINTANG, TrijayaNews.id - Usai mendampingi Presiden Joko Widodo dalam penyerahan bantuan sosial, Menteri Sosial Tri Rismaharini bergerak menuju Kantor Kecamatan Sintang, Kabupaten Sintang, Kalimantan Barat. Di sini Mensos menyaksikan secara langsung pencairan bantuan sosial.
Dalam kegiatan ini, hadir perwakilan peserta...
BANGKALAN, TrijayaNews.id – Kementerian Sosial merespon bencana banjir yang melanda Desa Blega, Kabupaten Bangkalan, Provinsi Jawa Timur dengan mengirimkan bantuan bagi warga korban bencana.
Pada Jumat (3/11) turun hujan dengan intensitas tinggi mengakibatkan air sungai Blega meluap dan menerjang permukiman...
JAKARTA, TrijayaNews.id – Rangkaian peringatan Hari Disabillitas Internasional (HDI) tahun 2021 memberikan pesan yang sangat mendalam bagi Menteri Sosial Tri Rismaharini dan segenap penyandang disabilitas di tanah air.
“Jujur, saya banyak belajar dari semangat Gading, dimana semangat itulah yang saya...
JAKARTA, TrijayaNews.id – Menteri Sosial Tri Rismaharini mengajak seluruh masyarakat mengalahkan musuh bersama, yaitu kemiskinan dan kebodohan. Hal ini sejalan dengan tema Hari Pahlawan 2021 “Pahlawanku Inspirasiku” dimana Kemensos mengemban misi bersejarah.
“Semangat, tekad, dan keyakinan pahlawan, harusnya dapat menginspirasi...
MAJALENGKA, TrijayaNews.id – Kementerian Sosial RI menyalurkan bantuan sosial untuk Kabupaten Majalengka sebesar Rp 1.989.956.153, dan 3 kabupaten lainnya di propinsi Jawa Barat sebesar Rp 2.036.929.250 untuk 1.748 penerima manfaat.
Bantuan sosial di Majalengka mencapai Rp 461.251.800 untuk 414 penerima....
TABANAN, TrijayaNews.id - Menteri Sosial Tri Rismaharini menyerahkan bantuan Asistensi Rehabilitatif Sosial (Atensi) di Provinsi Bali. Bantuan menjangkau 1.676 penerima manfaat dengan nilai sebesar Rp1.069.003.950.
Termasuk dalam bantuan Atensi terdapat 90 anak yatim, piatu dan yatim-piatu di Provinsi Bali, yang...
MATARAM, TrijayaNews.id - Menteri Sosial Tri Rismaharini resmi membuka Sentra Kreasi ATENSI (SKA) Paramita Mataram, Kamis (14/10). Ia berpesan agar anak-anak terus berkreasi dan inovasi untuk meningkatkan nilai tambah produk yang ditampilkan di SKA.
"Jadi kalian disini tidak hanya bisa...
LEBAK, TrijayaNews.id – Arahan Menteri Sosial Tri Rismaharini kepada seluruh jajarannya merespon permasalahan sosial di tengah masyarakat, termasuk bagi korban kebakaran di permukiman Suku Baduy Luar di wilayah Kampung Cepak Huni, Desa Kanekes, Kecamatan Leuwi Damar, Kabupaten Lebak, Banten.
Menindaklanjuti...
JAKARTA, TrijayaNews.id – Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Kemen PPPA) memberikan Penghargaan Anugerah Parahita Ekapraya (APE) Tahun 2020 kepada Kementerian Sosial (Kemensos).
Kemensos meraih nilai 63,75 – 77,24 sehingga berhak mendapatkan penghargaan Kategori Madya, karena dinilai telah peduli dan...
Trijayanews.id, Jakarta - PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI, terus memperluas jangkauan pembiayaan bagi Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) dengan menjalin...
Trijayanews.id, Padang - Kinerja Koperasi Konsumen Keluarga Besar (KSUKB) Bank Nagari, yang dinilai sukses mengembangkan skala bisnis koperasi dalam ekosistem holding. Mendapatkan apresiasi dari...
Trijayanews.id, Jakarta - PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI, bersama Kementerian Luar Negeri Direktorat Jenderal Informasi dan Diplomasi Publik mengadakan sosialisasi, dan...
Trijayanews.id, Jakarta - PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI, menorehkan prestasi dengan meraih penghargaan, sebagai Best Employer Brand on LinkedIn Talent Awards...