LOMBOK, TrijayaNews.id - Kementerian Koperasi dan UKM (KemenKopUKM) menargetkan, agar produk-produk unggulan Nusa Tenggara Barat (NTB) mayoritas bisa menembus pasar global. Salah satunya melalui adanya platform e-commerce Provinsi NTB yakni, NTB Mall.
NTB Mall sendiri terdiri dari dua bagian. Pertama,...
Lombok, TrijayaNews.id - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno meyakini ajang MotoGP Indonesia 2020 akan bermanfaat bagi kebangkitan ekonomi terutama dalam mendongkrak kinerja UMKM yang berada di kawasan Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB).
Menparekraf Sandiaga...
SPIELBERG, TrijayaNews.id - Kabar mengenai bertambahnya durasi absen yang harus dilakoni pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, pada MotoGP 2020 membuat sejumlah rivalnya turut bersimpati, tak terkecuali Valentino Rossi.
Diberitakan BolaSport.com sebelumnya, Marc Marquez dipastikan tidak akan segera kembali beraksi pada kejuaraan dunia musim ini.
Pembalap Spanyol itu masih menjalani proses pemulihan cedera lengan kanan akibat...
SPIELBERG, TrijayaNews.id - Kejutan tercipta di GP Styria 2020. Secara dramatis, Miguel Oliveira dari tim KTM Tech 3 memenangkan balapan di Sirkuit Red Bull Ring, Minggu (23/8/2020) malam WIB.
Persaingan seru sudah terlihat sejak lap pertama. Joan Mir yang start di urutan ketiga...
BRNO, TrijayaNews.id - Sirkuit Brno di Republik Ceko akan menjadi tuan rumah seri ketiga Grand Prix MotoGP. Balapan di lintasan sepanjang 5,4 km itu akan digelar pada Minggu (9/8/2020) malam WIB.
Memasuki balapan ketiga, Fabio Quartararo masih memuncaki klasemen. Pembalap Petronas Yamaha SRT...
JEREZ, TrijayaNews.id – Bos Petronas Yamaha Razlan Razali kagum melihat penampilan Valentino Rossi di GP Andalusia 2020, Minggu (26/7/2020) malam WIB. Sambil bercanda, dia menyebut The Doctor akan menjadi rookie yang bagus untuk timnya musim depan.
Rossi yang kini sudah berusia 41 tahun berhasil finis ketiga pada balapan yang...
JEREZ, TrijayaNews.id – Pembalap Petronas Yamaha SRT, Fabio Quartararo memenangkan GP Andalusia, Minggu (26/7/2020) malam WIB. Dia jadi yang terdepan dengan raihan waktu 41 menit 22.666 detik.
Baginya, ini jadi kemenangan kedua. Pekan lalu Quartararo juga menginjak podium tertinggi di GP Spanyol.
Sejak...
JEREZ, TrijayaNews.id – Pembalap tim MotoGP Petronas SRT Yamaha Fabio Quartararo berhasil menjadi yang tercepat pada kualifikasi Grand Prix (GP) Andalusia di Sirkuit Jerez, Sabtu (25/7/2020) malam WIB. Ini menjadi pole position kedua beruntun yang diraihnya.
Pada sesi kualifikasi pertama, rider Repsol Honda Marc Marquez sempat tampil di lintasan....
JEREZ, TrijayaNews.id – Duet pembalap tim pabrikan Yamaha Maverick Vinales dan Valentino Rossi melesat untuk memuncaki catatan waktu sesi latihan bebas pertama Grand Prix Andalusia, Jumat (24/7/2020).
Vinales mencatatkan waktu satu menit 37,063 detik, unggul 0,142 detik dari Rossi untuk menegaskan kecepatan motor Yamaha...
Jakarta,TrijayaNews.id - Nahas bagi Marc Marquez di MotoGP Spanyol 2020. Pebalap Repsol Honda itu gagal finis setelah kecelakaan di Sirkuit Jerez, Minggu (19/7).
Berikut kronologi Marc Marquez mengalami kecelakaan hebat di MotoGP Spanyol 2020.
Posisi Marquez sempat melorot ke peringkat 18 pada lap kelima saat...
Trijayanews.id, Padang - Kinerja Koperasi Konsumen Keluarga Besar (KSUKB) Bank Nagari, yang dinilai sukses mengembangkan skala bisnis koperasi dalam ekosistem holding. Mendapatkan apresiasi dari...
Trijayanews.id, Jakarta - PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI, bersama Kementerian Luar Negeri Direktorat Jenderal Informasi dan Diplomasi Publik mengadakan sosialisasi, dan...
Trijayanews.id, Jakarta - PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI, menorehkan prestasi dengan meraih penghargaan, sebagai Best Employer Brand on LinkedIn Talent Awards...
Trijayanews.id, Jakarta - PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI terus memperkuat inovasi layanan digitalnya dengan menggandeng Asuransi Jiwa Manulife Indonesia (Manulife Indonesia)....