Jakarta, TrijayaNews.id – Menteri Riset dan Teknologi/Kepala Badan Riset dan Inovasi Nasional (Menristek/Kepala BRIN) Bambang PS Brodjonegoro berpartisipasi dalam penyelenggaraan 17th Annual Meeting of Science Technology in Society forum (STS forum) yang diselenggarakan 3 – 6 Oktober 2020. Tahun...
Jakarta, TrijayaNews.id – Kementerian Riset dan Teknologi/ Badan Riset dan Inovasi Nasional (Kemenristek/BRIN) melalui Konsorsium Riset dan Inovasi Covid-19 siap untuk mendorong hilirisasi produk inovasi dan menyinergikannya dengan berbagai lembaga. Menteri Riset dan Teknologi/ Kepala Badan Riset Inovasi Nasional...
Jakarta, TrijayaNews.id - Menteri Riset dan Teknologi/Kepala BRIN, Bambang PS Brodjonegoro menghadiri acara The 2nd Advanced Photovoltaic Technology Workshop 2020 secara daring, Senin (10/08). Photovoltaic merupakan teknologi mengenai penggunaan energi matahari dengan cara mengubah energi cahaya matahari menjadi energi listrik...
Jakarta, TrijayaNews.id – Senin, 10 Agustus 2020, bangsa Indonesia memperingati Hari Kebangkitan Teknologi Nasional (HAKTEKNAS) ke-25 atau seperempat abad. Menteri Riset dan Teknologi/Kepala Badan Riset dan Inovasi (Menristek/Kepala BRIN) Bambang PS Brodjonegoro mengungkapkan peringatan tahun ini menjadi momentum penguatan kolaborasi...
JAKARTA, TrijayaNews.id – Bayangan krisis ekonomi telah di depan mata bila kita tidak berhati-hati dan serius dalam menangani dampak Pandemi Covid-19. Langkah-langkah strategis pemerintah di bidang riset dan teknologi dalam menangani dampak ekonomi perlu didorong lebih kencang lagi dalam menghela...
JAKARTA, TrijayaNews.id – Menteri Riset dan Teknologi/Kepala Badan Riset dan Inovasi Nasional (Kemenristek/BRIN) Bambang PS Brodjonegoro hadir sebagai salah satu pembicara pada Webinar Live Series Business Hack yang diselenggarakan Science Techno Park IPB University (STP IPB), dengan mengusung tema...
Trijayanews.id, Padang - Kinerja Koperasi Konsumen Keluarga Besar (KSUKB) Bank Nagari, yang dinilai sukses mengembangkan skala bisnis koperasi dalam ekosistem holding. Mendapatkan apresiasi dari...
Trijayanews.id, Jakarta - PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI, bersama Kementerian Luar Negeri Direktorat Jenderal Informasi dan Diplomasi Publik mengadakan sosialisasi, dan...
Trijayanews.id, Jakarta - PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI, menorehkan prestasi dengan meraih penghargaan, sebagai Best Employer Brand on LinkedIn Talent Awards...
Trijayanews.id, Jakarta - PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI terus memperkuat inovasi layanan digitalnya dengan menggandeng Asuransi Jiwa Manulife Indonesia (Manulife Indonesia)....